Connect with us

Hi, what are you looking for?

Berita Otomotif

PBB Tetapkan 3 Fitur Keselamatan Wajib di Motor Baru

PBB telah menyetujui jika setiap motor harus memiliki 3 fitur keselamatan wajib di motor baru. Ketiga fitur tersebut yakni Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Stability Control (ESC), dan Autonomous Emergency Braking (ESC)

New York, Autos.id – Majelis Umum PBB baru-baru ini mengumumkan 3 fitur keselamatan wajib di motor baru yang akan diproduksi pada tahun-tahun mendatang. Ketiga fitur ini adalah Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Stability Control (ESC), dan Autonomous Emergency Braking (ESC).

Pengumuman ini menyusul hasil rapat Majelis Umum PBB yang telah dilakukan pada 15 April 2016 lalu dalam rangka memutuskan peningkatan keselamatan lalu lintas yang melibatkan pengguna mobil, sepeda motor serta pengguna jalan lain secara global yang kemudian disetujui oleh negara-negara anggota PBB lainnya.

Keputusan baru ini sejalan dengan target yang telah ditetapkan PBB bertajuk Global Goals for Sustainable Development serta program Global Plan of the UN Decade of Action for Road Safety (2011-2020). Tujuan dua program tersebut yakni menyediakan suatu kerangka terpadu dan holistik dalam rangka pencegahan bertambahnya korban cedera atau kematian di jalan raya.

3 fitur keselamatan wajib di motor ini awalnya tercetus hasil dari konferensi PBB pada November 2015 yang kerap disebut “Brasilia Declaration” yang disahkan oleh Konferensi Tertinggi Keselamatan Jalan PBB.

“Nantinya, aturan 3 fitur keselamatan wajib di motor ini akan setara dengan peraturan keselamatan lainnya yang sudah ditetapkan PBB seperti penggunaan sabuk pengaman dan airbags untuk mobil”

PBB kemudian mengundang semua negara-negara anggotanya untuk melakukan pertimbangan mengadopsi kebijakan baru ini dalam rangka bagian dari standar keselamanan yang diciptakan PBB untuk kendaraan bermotor terbaru di masa datang.

ABS Fitur Wajib di Motor Baru

ABS Fitur Wajib di Motor Baru

Nantinya, aturan 3 fitur keselamatan wajib di motor ini akan setara dengan peraturan keselamatan lainnya yang sudah ditetapkan PBB seperti penggunaan sabuk pengaman dan airbags untuk mobil. Kini UN Decade of Action for Road Safety (2011-2020) telah didukung oleh lebih dari 100 negara dan siap diterapkan oleh semua produsen otomotif di dunia.

Belum lama ini Toyota dan Lexus juga telah mengumumkan bakal menyelipkan automatic emergency braking (AEB) di semua produk garapannya mulai tahun depan, seiring .

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Berita Otomotif

Teknologi airbag eksternal yang sedang dikembangkan oleh Ford ini diklaim akan lebih meminimalisir resiko cedera dan kematian saat terjadi kecelakaan tidak hanya bagi penumpang...

Reviews

Suzuki dobrak pasar mobil elektrfifikasi pertama dengan harga kompetitif Jakarta, Autos.id  –  Hari ini (Jumat, 10/6) di Mall Kelapa Gading 3, PT Suzuki Indomobil...

Komparasi

Kedua pabrikan eropa ini telah meluncur beberapa waktu lalu, namun tak ada salahnya, Autos.id mencoba membandingkan keduanya, antara Aston Martin DB11 vs Porsche 911...

Komparasi

Kedua motor naked beda pabrikan ini sudah meluncur beberapa waktu yang lalu, namun tidak ada salahnya Autos.id mencoba untuk membandingkan keduanya Jakarta, Autos.id  – ...

error: Content is protected !!