Connect with us

Hi, what are you looking for?

Wuling

Penghargaan Wuling Air EV makin Banyak!

Wuling Air EV buktikan kalau model ini banyak di terima oleh Masyarakat

Autos.id – Penghargaan Wuling Air EV dan Wuling Motors sepertinya mulai dapat hati di masyarakat Indonesia. Kembali lagi, Wuling mendapatkan penghargaan dari Solo Best Brand and Innovation Award. Kali ini produk mereka yang dapatkan Best Brand and Innovation Award 2023 adalah Air EV.

Iya, Wuling Air EV sendiri jadi pilihan baru untuk semua orang dan kebetulan Wuling dapatkan model terbaru ini untuk pasar Indonesia pada tahun 2022 silam. Selain itu, penerimaan masyarakat akan produk Wuling sendiri semakin besar saja.

Sedangkan SBBI Award 2023, bertempat di De Colomadu sebagai tempat perayaan acara tersebut. Kali ini, mereka menyerahkan kepada Wuling Motors sebagai Best User Friendly Electric Car. Kali ini penyelenggara-nya adalah Solopos sebagai tuan rumah dari acara tersebut.

Wuling Air EV kembali membuktikan bahwa mobil mereka laris manis

Sesungguhnya pencapaian ini membuat Wuling Air EV sendiri punya kesan manis. Tentu saja penghargaan ini juga buah manis dari kerja keras para pekerja Wuling Motors untuk hadirkan Wuling Air EV.

“Terima kasih kepada Solopos Media Group atas penghargaan yang diberikan kepada Wuling Air ev sebagai Best User Friendly Electric Car. Pencapaian ini akan menjadi motivasi kami untuk terus menghadirkan inovasi serta mendukung ekosistem kendaraan listrik di Indonesia dengan Air ev ‘Drive For A Green Life’, khususnya di wilayah Solo dan sekitarnya,” ujar Brian Gomgom, Public Relations Manager Wuling Motors.

Solo Best Brand and Innovation (SBBI) merupakan persembahan khusus bagi merk dan industri untuk terus berkontribusi bagi pasar di Indonesia. Seiring banyaknya brand tersebut dan juuga awareness, membuat SBBI gunakan indeks best brand dengan survei.

6 Variable Indeks Best Brand

Untuk mengetahui awareness dan juga brand terbaik masyarakat solo, mereka gunakan enam variabel. Yaitu, brand awareness (kesadaran merek),market share (pangsa pasar), usage (tingkat penggunaan), brand loyalty (loyalitas pada merek), satisfaction (kepuasan) dan perceived quality (persepsi kualitas).

Karena kendaraan listrik itu rendah emisi. Maka, Air EV ‘Drive For A Green Life’ bisa banget menyandang gelar Best User Friendly Electric Car, dari SBBI Awards 2023.

Dari SBBI Awards 2023 ini banya pesan tersirat mulai dari kemudahan memiliki kendaraan ramah lingkungan terus kelestarian alam dan masih banyak lagi. Selain itu, menembus tantangan perkotaan dengan udara yang bebas bergerak adalah barang langka di Indonesia. Karena itu, kendaraan kompak ini hadir dengan tampilan eksterior dan interior future tech sekali.
untuk berpartisipasi menjaga kelestarian alam. Pengguna dari berbagai kalangan mampu berkendara bersama Wuling Air ev

Mulai dari Intelligent Tech-Dashboard, Multifunction Steering Wheel, Integrated Floating widescreen  dan Futuristic Center Console.
modern yang inovatif, seperti adanya Intelligent Tech-Dashboard, Multifunction Steering Wheel, Integrated Floating

Konfigurasi jok empat penumpang makin roomy dengan konfigurasir 4-seater dan pengaturan 50:50 pada bangku baris kedua untuk memberikan akses lebih buat pengguna.

Wuling Air EV Solusi mobilitas terbaru dan modern

Mobil listrik seperti Wuling Air EV ini bakalan bawa solusi terbaru sekaligus berikan kemudahan bagi pengemudi dan penumpang. Dengan sistem canggih mereka seperti IoV dan suara pintar berbahasa Indonesia.

Wuling Air EV bisa jadi kunci sukses dari mobil listrik kompak dan minimalis, sekaligus terjangkau.

 

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Wuling

Jakarta, Autos.id  –  Banyak yang beranggapan, bahwa mobil listrik tidak bisa melakukan touring jarak jauh. Hal ini disebabkan karena khawatir dengan ketersediaan SPKLU (Stasiun...

Wuling

Last updated on 12 Februari, 2024 Komparasi antara Wuling Almaz Hybrid dan Almaz RS menjadi menarik karena laris di pasaran. Autos.id – Dalam komparasi...

Wuling

Last updated on 27 Februari, 2024 Jakarta, Autos.id  –  Wuling Air ev merupakan inovasi terbaru yang dihadirkan Wuling Motors untuk pecinta mobil listrik mini....

Berita Otomotif

Last updated on 23 Januari, 2024 Mobil listrik sedang naik daun, dimana ada beberapa merk yang laris di pasar Indonesia dan jadi incaran. Autos.id...

error: Content is protected !!
Exit mobile version