Connect with us

Hi, what are you looking for?

Daftar Harga Mobil

Daftar Harga Mobil Suzuki November 2021

Dengan perubahan harga serta pajak yang berdasarkan emisi, membuat beberapa produk Suzuki mendapat perubahan harga di bulan November 2021 ini.

Jakarta, Autos.id – Suzuki merupakan salah satu brand mobil yang menghadirkan berbagai mobil yang memiliki value for money yang sangat baik. Terlebih dengan skema pajak baru yang berdasarkan emisi, membuat beberapa produk mobil Suzuki memiliki harga yang sangat menarik. Makanya meskipun brand Suzuki termasuk underrated tapi tetap menjadi pilihan yang menarik. Serta brand Suzuki terkenal dengan berbagai diskon yang cukup menggiurkan.

Meskipun belum ada ubahan dari line up produk yang diluncurkan, bukan berarti anda harus melupakan brand yang satu ini. Terlebih dengan rumor bahwa di GIIAS 2021 nanti Suzuki akan meluncurkan edisi limited dari Suzuki Ertiga.

Bagi anda yang ingin membeli mobil Suzuki, Autos.id akan memberikan daftar harga mobil Suzuki yang dijual di Indonesia per November 2021. Yang perlu diperhatikan bahwa harga yang tertera merupakan harga pricelist resmi dari APM dan belum termasuk diskon dari dealer.

Suzuki-Ertiga

 

Suzuki Ertiga

  • Ertiga GA MT: Rp 201, 9 juta
  • Ertiga GL MT: Rp 220,7 juta
  • Ertiga GL AT: Rp 230,5 juta
  • Ertiga GX MT: Rp 234 juta
  • Ertiga GX AT: Rp 243,85 jita
  • Ertiga Sport MT: Rp 243,35 juta
  • Ertiga Sport AT: Rp 255,15 juta

Suzuki XL7

  • XL7 Zeta MT: Rp 226,55 juta
  • XL7 Zeta AT: Rp 236,2 juta
  • XL7 Beta MT: Rp 241,9 juta
  • XL7 Beta AT: Rp 251,7 juta
  • XL7 Alpha MT: Rp 251,9 juta
  • XL7 Alpha AT: Rp 261,7 juta

 

Suzuki Jimny

  • Jimny Single Tone MT: Rp 395,5 juta
  • Jimny Single Tone AT: Rp 408 juta
  • Jimny Two Tone MT: Rp 398,5 juta
  • Jimny Two Tone AT: Rp 411 juta

Suzuki-New-Carry Pick Up

Suzuki Ignis

  • Ignis GL MT: Rp 183,58 juta
  • Ignis GL AGS: Rp 203,08 juta
  • Ignis GX MT: Rp 193,85 juta
  • Ignis GX AGS: Rp 213,41 juta

Suzuki Carry

  • Carry Wide Deck: Rp 156,5 juta
  • Carry Flat Deck: Rp 155,5 juta
  • Carry Wide Deck AC/PS: Rp 165 juta
  • Carry Flat Deck AC/PS: Rp 162 juta

 

Suzuki Baleno

  • Baleno MT: Rp 250,49 juta
  • Baleno AT: Rp 264 juta

Suzuki APV

  • APV Luxury MT R15: Rp 250,02 juta
  • APV Luxury MT R17: Rp 254,02 juta
  • APV Arena Blind Van: Rp 163,5 juta
  • APV Arena GA MT: Rp 206,46 juta
  • APV Arena GL MT: Rp 214,57 juta
  • APV Arena GX MT: Rp 228,33 juta
  • APV Arena SGX MT: Rp 231,02 juta

Daftar Harga Mobil Suzuki Per November 2021

Suzuki Baleno

Suzuki SX4 S-Cross

  • SX4 S-Cross MT: Rp 321,07 juta
  • SX4 S-Cross AT: Rp 337,98 juta

Suzuki Karimun Wagon R

  • Karimun Wagon R GA: Rp 137,77 juta
  • Karimun Wagon R GL: Rp 135,5 juta
  • Karimun Wagon R GL AGS: Rp 147,07 juta
  • Karimun Wagon R GS: Rp 146,39 juta
  • Karimun Wagon R GS AGS: Rp 155,25 juta

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Mobil

Jakarta, Autos.id  –  Sebagai bentuk hasil dari evaluasi serta tanggung jawab berkelanjutan untuk kepuasan dan kepercayaan pelanggan, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) meresmikan kampanye...

Tips

Jakarta, Autos.id  – Hari raya Idul Fitri yang baru saja diresmikan oleh UNESCO sebagai salah satu hari besar Indonesia memang merupakan momentum hangat yang...

Berita Otomotif

Jakarta, Autos.id  –  Tradisi perjalanan mudik merupakan hal yang menarik dan ditunggu bagi sebagian besar masyarakat Indonesia. Untuk menjamin ketenangan perjalanan mudik lebaran para...

Berita Otomotif

Jakarta, Autos.id  –  PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) percaya diri untuk berpartisipasi dalam salah satu perhelatan pameran kendaraan komersial terbesar tanah air yaitu Gaikindo...

error: Content is protected !!