Connect with us

Hi, what are you looking for?

Mazda

Ada Dua Kerusakan 500 Ribu Mazda CX-5 Ditarik

Mazda CX-5

Disinyalir memiliki dua masalah yang bsia membuat moil mengalami kerusakan, Mazda melakukan recall untuk Mazda3 dan Mazda CX-5.

California, Autos.id – Mazda dikabarkan telah mengeluarkan recall (penarikan kembali) untuk empat modelnya. Ini terkait akibat mobil-mobil tersebut tidak didukung dengan liftgate pada bagian belakang bagasi mobil.

Dilansir Leftlane, Minggu (11/9/2016) model-model yang terdampak masalah ini antara lain Mazda3 produksi tahun 2010-2013, Mazda5 produksi 2012-2015, Mazda CX-5 produksi 2013-2016 dan Mazda CX-5 2106.

“Model-model yang terdampak masalah ini antara lain Mazda3 produksi tahun 2010-2013, Mazda5 produksi 2012-2015, Mazda CX-5 produksi 2013-2016 dan Mazda CX-5 2106”

Kempat model ini selain masalah lifgate belakang juga bermasalah pada penutup ujung silinder. bagian tersebut didapati yang tidak dilapis cat pelindung korosi karena dipercepat oleh air yang merembes ke dalam bagian silinder.

Mazda CX-5

Recall Termasuk Mazda3 dan CX-5

Kedua kerusakan dibagian yang berbeda ini sangat mengganggu pengguna mobil Mazda karena pintu bagian belakang sulit diangkat ketika ingin dibuka. Untuk silinder sangat berpengaruh pada mesin yang tiba-tiba bisa drop saat mobil melaju pada jarak tertentu.

Mazda mengklaim belum ada laporan dari pengguna terkait dengan kerusakan yang terjadi yang mempengaruhi penarikan kurang lebih setengah juta kendaraan Mazda yang dijual di Amerika Serikat (AS).

Terkait jadwal penarikan, Mazda belum mengumumkan secara resmi. Namun pihaknya berkomitmen untuk segera melakukan evaluasi dan melakukan penarikan sesegera mungkin.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Komparasi

Hyundai Santa Fe dan Mazda CX-5 berada di segmen SUV, dan sering dibanding-bandingkan. Autos.id – Saat ini, mobil-mobil jenis SUV (Sport Utility Vehicle) sedang...

Komparasi

Sama-sama keluaran tahun 2013, mana yang lebih unggul antara Nissan X-Trail dan Mazda CX-5? Autos.id – Nissan X-Trail sempat menjadi salah satu mobil terbaik...

Berita Otomotif

Ternyata selain kolaborasi dengan Jeffri Tan, mereka boyong Miata Manual ke GJAW 2023 Autos.id – Mazda melalui PT Eurokars Motor Indonesia, ikut serta dalam...

Reviews

Suzuki dobrak pasar mobil elektrfifikasi pertama dengan harga kompetitif Jakarta, Autos.id  –  Hari ini (Jumat, 10/6) di Mall Kelapa Gading 3, PT Suzuki Indomobil...

error: Content is protected !!